Dampak dan Solusi Pemakaian Komputer bagi Kesehatan Manusia



No. Sebab Akibat Solusi
1 Melihat komputer >45 menit Mata merah, gatal, rabun Istirahat setiap 45 menit dan
selama 5 menit cuci muka
2 Radiasi Mouse Tangan berdenyut dan nyeri
di bagian dalam Melapisi bagian mouse dengan
anti radiasi, beli mouse yang baru
3 Kebisingan suara printer > 50 db Frekuensi mempengaruhi syaraf
manusia Melapisi bagian printer dengan
peredam suara.
4 Posisi duduk yang salah Nyeri leher, nyeri pinggang Sesuaikan tinggi kursi dengan
tinggi badan
5 Penempatan layar monitor yang salah Nyeri leher Letak tepi atas monitor ada
dalam 1 garis lurus dengan mata.
6 Posisi tangan yang salah Nyeri di tangan Lengan atas dan bawah membentuk
sudut 90 derajat saat mengetik,
Kedua pangkal telapak tangan
bertumpu pada meja.
7 Jarak monitor dengan mata yang
terlalu dekat Mata merah dan perih Atur jarak monitor sekitar 50cm
8 Radiasi Monitor Mata cepat lelah dan perih Atur setting kontras dan kekuatan
cahaya pada monitor.
9 Posisi kaki yang salah Pegal kaki, kesemutan Gunakan sandaran telapak kaki
(footrest)
10 Penempatan kertas yang salah Nyeri leher Atur penempatan kertas agar lebih
mudah dalam pengambilan pengetikan.
11 Kebisingan suara CPU Frekuensi mempengaruhi syaraf
manusia Melapisi bagian CPU dengan
peredam suara
12 Terlalu banyak berfikir Bias menjadi stress Harus banyak istirahat/refreshing
13 Posisi tangan yang salah pada mouse Nyeri pada otot tangan Kekuatan berat jangan bertumpu
pada tangan
14. Posisi monitor lebih tinggi dr kepala Leher,kepala pegal Pastikan monitor harus setara dengan kepala, dan pastikan tidak mudah jatuh.
15. Posisi keyboard yang salah Tangan pegal Pastikan posisi keyboard harus lurus jangan miring supaya nyaman dalam melakukan pengetikan.
16. Penerangan kurang yang disebabkan karena pemeliharaan lampu dan armature kurang teratur. Mata lelah/pedih. Mengatur kontras pada layer computer senyaman mungkin dan melengkapi dengan screen filter.
17. Terlalu lama duduk Kaki kesemutan Berdiri sebentar sambil merenggangkan otot-otot kaki
18. Posisi punggung yang salah Nyeri pada punggung Posisi punggung harus tegak dan
tidak boleh membungkuk
19. Layer monitor yang kurang bersih/kotor Mata pedih, bias menyebabkan flue Sering-sering dibersihkan
20. Lupa waktu saat menggunakan komputer Bias menyebabkan sakit kepala,nyeri otot,nyeri tulang terutama bahu Bila sudah lelah langsung istirahat jangan ditunda-tunda.
21. Terlalu banyak mengetik Sudut telapak tangan jelek dan terjadi ketegangan otot pada pergelangan tangan,siku dan leher Sebaiknya diselingin dengan istirahat/tangan dipijit-pijit supaya enak kembali.